Tidak bisa dipungkiri bahwa hampir mayoritas kaum wanita seringkali melakukn perawatan wajah setiap bulannya. Mereka banyak menggunakan berbagai macam produk skincare dari berbagai produk kecantikan. Mereka meyakini bahwa merawat wajah merupakan suatu investasi. Selain itu manfaat skincare juga tidak bisa disepelekan. Bagi kamu yang sedang mencari skincare, sebagai rekomendasi berikut 5 skincare dari Somethinc sebagai berikut: Somethinc Lemonade Waterless Vitamin C + Ferulic + NAG Serum dari Somethinc ini bisa menjadi pilihan yang tepat bagi kamu yang ingin memiliki kulit bebas noda hitam dan berkilau seperti Korean glass skin. Pasalnya, serum yang memiliki kandungan pencerah dan antioksidan ini mampu mencerahkan wajah dalam 4 minggu. Selai
Read More